Gempa Susulan
151 Orang Terluka Akibat Gempa 6,2 Magnitudo Guncang Istanbul Turki
Gempa dengan kekuatan 6,2 magnitudo guncang Istanbul, Turki pada Rabu mala WIB, demikian dilaporkan surat kabar Yeni Safak.