Korupsi Semarang
Resmi Berompi Oranye, Mbak Ita dan Suami Ditahan 20 Hari ke Depan
Wali Kota Semarang, Hevearita Gunaryanti Rahayu alias Mbak Ita dan suami sekaligus Ketua Komisi D DPRD Alwin Basri resmi menggenakan rompi berwarna oranye.