Internasional

Trump Tantang Dunia! Ini Rencana Perdamaian Gaza yang Picu Kontroversi, Rusia Melawan!

news.fin.co.id - 17/11/2025, 16:44 WIB

Dewan Keamanan PBB (UNSC) menggelar sesi sidang darurat pada Jumat (20/9/2024) dengan fokus pada ledakan mematikan perangkat komunikasi di Lebanon. /ANTARA/Anadolu/py
  • serta memberikan mandat terlalu besar terhadap pasukan internasional yang berada di bawah koordinasi Israel–Mesir.

  • Meski begitu, sejumlah diplomat DK PBB yang tak mau disebutkan namanya mengaku masih berharap usulan AS bisa disepakati, mengingat urgensi stabilisasi Gaza pasca gencatan senjata.

    Voting ini menjadi salah satu moment of truth bagi upaya diplomasi internasional di Gaza.

    Apakah dunia internasional akan menerima gagasan AS dengan pasukan ISF dan Dewan Perdamaian hingga 2027? Ataukah usulan tandingan Rusia akan menggiring arah baru diplomasi Timur Tengah?

    Yang jelas, keputusan DK PBB akan menentukan dinamika Gaza dalam beberapa tahun ke depan—mulai dari keamanan, rekonstruksi, hingga nasib pembentukan negara Palestina.

    Derry Sutardi
    Penulis